Komisi E Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi DKI Jakarta menggelar rapat koordinasi, Selasa (8/10). Komisi E merupakan alat kelangkapan dewan (AKD) bidang kesejahteraan rakyat (Kesra). Muhammad Thamrin mengemban tugas sebagai ketua Komisi E, Agustina Hermanto sebagai wakil ketua, Justin Adrian sebagai sekretaris. Sedangkan Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Rany Mauliani sebagai koordinator Komisi E. (DDJP/pun/asa)
Update Berita Terakhir
- Raker Komisi dan SKPD-BUMD Kembali Dalami Program Kerja Tahun Anggaran 2025
- Rapat Kerja Komisi Bersama SKPD dan BUMD Membahas KUA-PPAS 2025
- Pembahasan Rancangan KUA-PPAS oleh Banggar dan TAPD
- Silaturahmi DPRD-Pj Gubernur DKI Jakarta
- Ketua DPRD DKI Jakarta Khoirudin Hadiri Pengucapan Sumpah Janji Pj Gubernur
Komisi E DPRD DKI Jakarta Gelar Rapat Koordinasi
October 8, 2024 11:31 pmUpdate Berita Terakhir
- Raker Komisi dan SKPD-BUMD Kembali Dalami Program Kerja Tahun Anggaran 2025
- Rapat Kerja Komisi Bersama SKPD dan BUMD Membahas KUA-PPAS 2025
- Pembahasan Rancangan KUA-PPAS oleh Banggar dan TAPD
- Silaturahmi DPRD-Pj Gubernur DKI Jakarta
- Ketua DPRD DKI Jakarta Khoirudin Hadiri Pengucapan Sumpah Janji Pj Gubernur